Manusia Kurang Bersyukur

0 komentar
Kalau punya mimpi,keinginan,harapan,cita-cita,cinta,manusia pasti langsung berdoa.tiap sujud tak pernah lupa dipanjatkan.namun setelah mimpi tersebut terwujud dan ternyata apa yg kita minta menimbulkan masalah baru,kita mengeluh.ugh kenapa hidup selalu seperti habis minum air laut.bikin haus trus.ingin ini,berharap itu,ingin itu,ngebayangin ini.dulu waktu masih SD kepikiran gimana cepet SMP biar bisa belajar Fisika.kan keren!eh udah umur kecapaian itu pelajaran paling dibenci.
Pas SMP adalah masa-masa transisi,mau di kelompok pertemanan seperti apa kita bergaul.akhirnya milih masuk pesantren,dimana ilmu agama ditimba dan bergaul dengan orang-orang soleh pula.hmmm indah sekali masa-masa SMP di dua tempat yang berbeda jadi menambah banyak teman.perkenalan dengan rasa senang terhadap lawan jenis juga terjadi disini.permusuhan antar teman sejenis juga ada.masa-masa dimarahin guru,dijailin teman,kehabisan uang saku,jalan-jalan ke hutan atau ke mall,semua ada.dulu waktu kejadian itu pengen cepat rasanya SMA.
Tapi ternyata SMA malah lebih garing.patah hati terjadi berkali-kali.tapi alhamdulillah prestasi sekolah tidak pernah terganggu.marah rasanya dihianati teman,ditipu laki-laki,menyakiti orang yang sungguh menyayangi kita,salah paham karena ada teman yang comel,harus les bahasa Inggris,harus ujian pesantren,ujian negeri,banyak banget yang harus diurusin.ternyata SMA lebih rumit.
Karena ujiannya numpuk di akhir kelas 3 SMA,sempet kepikiran untuk tidak melanjutkan sekolah ke jenjang S1.cape banget!tapi pas baru seminggu liburan bengong trus di rumah...iiiih kesel ternyata jadi pengangguran.akhirnya ngurus-ngurus SPMB ngambil Pend.B.Ing UPI.
Masa-masa awal kuliah sungguh menyenangkan.kuliah jauh lebih ringan dari pelajaran di SMP & SMA yang harus enam hari belajar.waktu kuliah hanya membutuhkan tiga hari dalam seminggu.tapi jarak yang ditempuh lumayan lama 2 jam naek angkot!huft...tidur di angkot adalah solusi yang paling tepat untuk membunuh cangkel dan jenuh di angkot.
Ketika masuk ke semester berikutnya,,,mulai kerasa susahnya kuliah.presentasi nggak pernah berhenti,tugas bikin artikel mengalir terus,tugas kelompok numpuk sampe bingung temen mana aja yg bareng kelompok di mata kuliah tertentu.
kuliah ternyata lebih jauh melelahkan.kayanya emang mendingan kerja dapet duin bisa jajan pake uang sendiri.
Pas udah kesampaian lulus setelah pengorbanan jiwa dan raga tercapai,waktunya mencari kerja. akhirnya keterima di suatu tempat mengajar yang nyaman.tapi kenyamanan tersebut juga harus dibayar dengan kelelahan yang sangat,hanya 4 jam kerja dalam seminggu ternyata melelahkan..
Jadi kepikiran ingin nikah dan mengurus keluarga aja.betulkah solusi ini yg terbaik sebagai pelampiasan kelelahan kerja?rasanya memang harus banyak belajar dari pengalaman rasa tidak puas dimasa lalu.
Ketidakpuasan terhadap sesuatu sama dengan tidak menyuskuri apa yang telah,sedang,da akan diberikan oleh Nya.
Semoga bisa menjadi hambaNya yang lebih bersyukur lagi...amin.

the past is the past

0 komentar
i was thinking of my past.so many people came in and out of my life.some left footprints some didn't.some forgettable,some remained in heart.i made some mistakes,so did people around me.i didn't have a chance to condone, they dind't either.perhaps,i ever once made they laugh,felt warm,grinned with sincere smile,accompanied by my stories,but why wouldn't they forgive me?was i that not worth apologizing?i couldn't bring my past back and revise all the flaws of mine.
when i felt exhausted with my ghastly memory of my past,then i turned around to the future.but it seemed that my future was still blurred and unreachable.well,i decided to hang on my present.
i see no one coming rescuing me from my strolling down of memory lane...i mere have my self and my belief that one day for sure there'll be another joyful story.undobtedly,there is something i can do about my future,i can draw a wonderful picture right now for my blessful future.yet eventually,i realized there's something i can't repair is my past because it absolutely is far left behind me.nonetheless,i can't fill in my blank mind with something doesn't fit me.
i must find the one that is for me.yes i can look back not bring back because the past is the past.

Belajar Ikhlas

0 komentar
Ikhlas,,,apa ya itu ikhlas? kalo mengacu pd istilah Quran,al-ikhlas,artinya Memurnikan Nama Alloh Yang Tiada Tuhan selain Nya. berarti ikhlas itu berasal dari dalam hati meyakini suatu hal sesuai fitrahnya.
Banyak yg bilang beriman,tp disuruh solat susah,disuruh pake jilbab entar,disuruh bersedekah nanti,,,pdhl iman harus dibarengi dengan pembuktian amal soleh sesuai yg disyariatkan Islam baru bisa dibilang ikhlas dalam beragama.
ikhlas juga sering kt dengar sehari2.kalo kt berbuat baik pd org lain ktnya g usah minta dibales,itu yg dinamakan ikhlas.
ikhlas sama dengan berbuat baik tanpa keinginan dipuji.
ikhlas sama dengan menerima semua ketentuan Sang Pemilik Jiwa.
ikhlas sama dengan melakukan semua hal (dlm hal ini perbuatan baik) karena mencari Ridho Alloh SWT...
kenapa harus mencari Ridho-Nya?karena hidup yg diberikan-Nya,nafas yg dianugerahkan-Nya,harta yg dilimpahkan-Nya,sehat yg dihadiahkan-Nya,kecakapan dan kecantikan yg dititipkan-Nya,keluarga-kerabar-sahabat-orang2 terkasih yg dikimkan-Nya hanyalah sarana kita meraih cinta Alloh SWT.kenapa kita harus cinta Alloh SWT?nikmat yg tak terhingga yg diberikan Nya semua gratis...kita hanya diminta Alloh untuk menjalani hidup ini dengan ikhlas,dlm arti mengikuti semua keinginan -Nya.demi apa?ya demi kebaikan hidup kita di akhirat kelak...dunia begitu indah,dengan ikhlas kita akan mendapatkan yg jauh lebih indah nanti di surga-Nya.tentu saja jika Alloh Ridho,,,karena itu cintailah hidup,dengan mencintai Alloh beserta Rasul-Nya. wallohu'alam bishawab...